Oleh : Halimah
Penggunaan Sofware Algebrus
Algebrus adalah suatu sistem yang dapat
digunakan untuk analisa dan kalkulasi tujuan ilmiah yang umum dan teknis. Software
ini menmfasilitasi pemakai dengan banyak mathematical dan kemampuan analisa,
dan mengijinkan perluasan tak terbatas tentang
kemampuannya atas pertolongan
jenis user-developed, operator, rutin, dan perpustakaan. Algebrus dapat
digunakan baik sebagai suatu sederhana "evaluate-while-typing"
kalkulator dan sebagai mathematical aplikasi analisa kuat, yang meliputi alur
cerita data dan fungsi grafis, memerintahkan pelaksanaan garis menghibur, dan
suatu XPASCAL editor syntax-highlighted sebagai bagian dari lingkungan
pengembangan terintegrasinya. Algebrus juga sangat menolong dalam belajar Bahasa
Pascal yang memprogram. Walaupun Algebrus adalah komersil, namun dapat di download
yang edisi yang terbatas.
Berikut adalah tampilan awal
dari software Algebrus
Berikut adalah contoh
penggunaan software Algebrus
1.
Menyelesaikan
persamaan kuadrat, misal x^2 + 13x + 36
a.
Aktifkan komputer/laptop. Pastikan software Algebrus
sudah terinstall.
b.
Double klik icon software Algebrus.
Lalu akan muncul tampilan utama dari software Algebrus
c.
Menu
pada layar tampilan kita close, maka tampilan akan muncul sebagai berikut
d. Klik
icon f(x) (Evaluator), pilih Algebra, pilih dan klik Quadratic Equation, maka
akan muncul sebagai berikut
e. Masukkan
angka-angka yang merupakan koefisien dari variabel-variabel tersebut dan juga
masukkan konstantanya, yaitu 1, 13, 36
f.
Lalu
klik evaluation, maka akan mucul hasil pemfaktorannya sebagai berikut
2.
Menyelesaikan
persamaan kubik, misal x^3 + 3x^2 - 6x - 8
a.
Klik
icon f(x) (Evaluator), pilih Algebra, pilih dan klik Cubic Equation, maka akan
muncul sebagai berikut
b. Masukkan
angka-angka yang merupakan koefisien dari variabel-variabel tersebut dan juga
masukkan konstantanya, yaitu 1, 3, -6, -8
c.
Lalu
klik evaluation, maka akan mucul hasil pemfaktorannya sebagai berikut
3.
Menentukan
luas trapesium
a. Klik
icon f(x) (Evaluator), pilih Geometry, pilih dan klik Area Of Trapezoid, maka
akan muncul sebagai berikut
b. Masukkan
angka-angka yang mewakili nilai sisi-sisi trapezium dan tinggi trapezium yang
ingin ditentukan luasnya, misalnya diketahui sisi-sisinya 9 dan 13, tingginya 6
c.
Kemudian
klik evaluation, maka akan mucul nilai luasnya sebagai berikut
Tidak ada komentar:
Posting Komentar